Inilah Deretan Hero Yang Suka Curi Buff Musuh Lawannya!

Inilah Deretan Hero Yang Suka Curi Buff Musuh Lawannya!

Kita tahu sebagai salah satu hero yang suka merusuh atau mencuri buff lawan dengan mudah. Nah, ternyata ada deretan hero  Mobile Legends yang bisa gampang mencuri buff musuh nihhh,, kira-kira siapa saja ya?

Franco

Cara Pakai Franco MLBB, Dijamin Musuh Bakal Auto Kapok - INDOESPORTS

Franco juga bukan cuma rusuh, nyatanya di momen yang tepat hook Franco juga bisa membuat pencurian buff.

Memang sangat membutuhkan skill dan timing yang tepat, namun kamu juga pasti sudah tau tentang itu. Ketika musuh lengah atau sudah terpakai retrinya maka bisa dengan mudah curi buff lawan dengan hook hero ini.

Masha

3 Build Masha Top Global Terbaik, Masha Jadi Tebal dan Mematikan

Yang kedua ada Masha yang bisa di bilang sebagai hero rusuh nomer 1, hero ini tebal dan darahnya sangat banyak. Semakin sekarat maka semakin sakit oleh karena itu tidak heran hero ini mampu mencuri buff lawan.

Selain itu dia juga mempunyai skill yang membuat basic attack lawan tidak bisa di gunakan. Maka makin sangat sulit buat lawan mendapatkan buffnya.

Fanny

Kisah Fanny Mobile Legends: Bang Bang - Dafunda.com

Rotasi cepat dan mapping yang handal bisa membuat Fanny merusuh buff lawan dan mencurinya. Tentu Fanny juga membutuhkan buff terlebih dahulu dan ketika sudah mendapatkan buff tentu dia bisa langsung mencuri buff lawannya.

 

Baca Juga
Iklan HTML
slot slot gacor