Jadwal Sea Games 2023 PUBG Mobile!

Jadwal Sea Games 2023 PUBG Mobile!

SEA Games 2023 PUBG Mobile merupakan salah satu nomor pertandingan dari cabang esports yang di pertandingkan dalam ajang SEA Games 2023 di Kamboja. PUBG Mobile tahun 2023 memasuki tahun kedua di laksanakan di SEA Games.

Termasuk ke dalam cabang esports, PUBG Mobile memang sudah cukup terkenal dan berkembang di seluruh wilayah di Asia Tenggara. Terlihat dari peta kekuatan yang menyebar baik di Indonesia, Thailand, Malaysia, Filipina, Vietnam, dan negara lainnya seperti Kamboja, Brunei Darussalam hingga Myanmar.

Seluruh negara terpilih sudah mengirimkan atlet terbaiknya. Siapakah yang nantinya akan berjaya di SEA Games 2023 PUBG Mobile?

Daftar negara peserta SEA Games 2023 PUBG Mobile

Timnas PUBGM Indonesia, SEA Games 2023, SEA Games, PUBG Mobile

  • Kamboja 1
  • Kamboja 2
  • Vietnam 1
  • Vietnam 2
  • Malaysia 1
  • Malaysia 2
  • Filipina 1
  • Filipina 2
  • Myanmar 1
  • Myanmar 2
  • Indonesia 1
  • Indonesia 2
  • Brunei Darussalam 1
  • Brunei Darussalam 2
  • Laos 1
  • Laos 2

Jadwal SEA Games 2023 PUBG Mobile dan hasil pertandingan

SEA Games 2023 PUBG Mobile, SEA Games 2023 Valorant, SEA Games 2023, PUBG Mobile, Valorant

Kompetisi cabang olahraga esports SEA Games 2023 PUBG Mobile (dan cabang lainnya) akan digelar dari tanggal 5-17 Mei 2023 mendatang. Namun untuk cabang esports masih akan di perbaharui kemudian dari pihak panitia penyelenggara.

Rangkaian acara SEA Games 2023 PUBG Mobile dapat disaksikan melalui kanal YouTube PUBG Mobile Indonesia. Atau kanal YouTube panitia penyelenggara serta kanal YouTube para KOL PUBG Mobile yang sudah mendapatkan izin terkait.

Baca Juga
Iklan HTML
slot slot gacor