Inilah Idola Dari Pratama Arhan di Mobile Legends!
Inilah Idola Dari Pratama Arhan di Mobile Legends! Seperti yang kalian ketahui sebelumnya bahwa Mobile Legends baru saja mengumumkan kolaborasi spektakuler dengan pemain timnas bola Indonesia yaitu Pratama Arhan. Kolaborasi ini akan menghadirkan sticker arhan, border dan lain-lainnya kedalam game. Namun yang kita bahas bukan itu saja. Kita akan membahas deretan pro player Mobile Legends di Indonesia […]